oleh

DANRAMIL 05/BTG KAPTEN INF PARDI DAN BANBINSA CIMUNING PELDA MARDIYONO DAN SERDA BAGIKAN SEMBAKO DI KELURAHAN CIMUNING

Rabu, 22 April 2020, Bekasi, Kompas Rakyat

kodim 0507 /BKS melalui Koramil bantar gebang diwakili oleh Banbinsa cimuning Pelda Mardiyono dan sersan satu Sumajianto atas petunjuk Danramil 0t/Btg kapten Inf Pardi.bekerja sama mitra binaan babinsa cimuning yaitu mitra jaya dan pokdar menggadakan bansos
Jumlah paket sembako 150 paket yg akan di distribusikan kepada warga yg terkena dampak kovid 19 yg memang benar”belum dapat bantuan dari manapun.adapun isi paket tersebut antara lain :

1.berat. : 3 liter
2.mie Instan 5 bgks
3.minyak goreng 300 ml
4.Sirup ABC 1 botol

Mekanisme pembagian Di bagi dari tiap”rw yg mana rw tersebut yang diantaranya ada yang bergabung di anggota mitra dan pokdar agar bisa tepat sasaran dan saat mengkontribusi akan di dampingi oleh babinsa dan pengurus mitra jaya sub kelurahan Cimuning dan apabila Danramil ada waktu juga akan ikut mendampingi
Demikian yang dpt kami laporkan. Aksi sosial tersebut dilakukan personel Tentara Nasional Indonesia (TNI) di kelurahan Cimunig Kota Bekasi Rabu (22/4/2020).

Danramil 05/btg kapten inf pardi mengatakan, aksi sosial dilakukan untuk membantu masyarakat yang penghasilannya menurun akibat penyebaran virus Corona yang merebak di Indonesia.

” Kita sadari sendiri banyak masyarakat yang mengalami kesulitan ditengah Pandemi Corona ini. Untuk itu kami ingin membantu mereka dengan cara memberikan paket sembako dengan harapan dapat meringankan beban mereka,” kata pardi kepada kompas rakyat
Pardi menuturkan, ratusan paket sembako juga dibagikan dibeberapa rw yang berada dikelurahan Cimuning Selain itu, pihaknya juga telah

membagikan 1.000 masker kepada masyarakat dikecamatan Bantar gebang dan mustika jaya yang menjadi titik keramaian masyarakat.
Hal tersebut dilakukan karena menurutnya, tingkat kesadaran masyarakat masih kurang dalam hal pencegahan Virus menular tersebut, meski telah adanya imbauan Pemerintah untuk membatasi segala aktivitas yang berpotensi melibatkan orang banyak, dan penggunaan masker saat berada di luar rumah, masih banyak ditemukan masyarakat yang tetap beraktivitas diluar rumah dengan tidak menggunakan masker.

” Dalam kegiatan ini kami memberikan imbauan secara langsung kepada masyarakat agar selalu menjaga kebersihan dan mencuci tangan agar terhindar dari Virus Corona serta selalu menggunakan masker apabila akan berpergian keluar rumah,” tandasnya.
(NIO HELEN )

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

News Feed